Geliat Lamsel

Babinsa Terus kawal Percepatan Pembangunan Bedah Rumah di Desa Pardasuka

Lampung Selatan, www.lampungmediaonline.com Babinsa Koramil 421-10/KTB terus kawal pembangunan badan rumah tak layak huni (RTLH) Milik bapak ahyuni warga desa Pardasuka, dusun kawat ngakang, kecamatan Katibung, kabupaten Lampung Selatan, Jum’at (26/12/2022).

Hal tersebut dilakukan Babinsa guna memastikan program dari Dandim 431/LS tersebut berjalan lancar serta memberikan bantuan terhadap masyarakat, dan hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat dapat lebih harmonis lagi.

Hadir dalam giat tersebut 2 orang Personel koramil 421-10/ KTB yaitu Serda efar dan Serda Novi Dan Tak luput juga peran serta warga sekitar dalam membantu proses pengerjaan bedah rumah tersebut.

Serda efar menjelaskan Pengerjaan sedah mencapai 2’5% ” pemasangan bata sudah mencapai 2,5 m dan pamasangan kusen pintu jendela sudah terpasang ,” ujar nya (Dicky

LAMPUNGMEDIAONLINE.COM adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp / Hp: 0721370156 / 081379029052
E-mail : redaksi.lampungmedia@gmail.com

Copyright © 2017 LampungMediaOnline.Com. All right reserved.

To Top