Geliat Lampura

Team Satres Narkoba Polres Lampura Amankan Pelaku Pengedar Narkoba

Lampung Utara,www.Lampungmediaonline.com-Team Satres Narkoba Polres Lampung Utara mengamankan satu orang terduga Pelaku Tindak Pidana penyalah guna Narkotika Golongan 1 jenis sabu.

Kapolres Lampung Utara AKBP Bambang Yudho Martono SIK.MSI Melalui Kasat Narkoba Iptu Aris Satrio Sujatmiko SIK MH mengatakan, pelaku AS (35) ditangkap pada Kamis (9/7/2020) 14.30 WIB di rumahnya Desa Bumi Agung Kec Abung Timur Lampung Utara

Dari tersangka di sita barang bukti berupa 4 paket sabu (bruto 0,8 gr), 1 bundel plastik klip, 3 buah timbangan digital

Saat ini Tersangka berikut barang bukti telah kami amankan di Satres Narkoba Polres Lampung Utara guna dilakukan pemeriksaan dan pendalaman lebih lanjut. Ujar IptuĀ Aris

Terhadap Pelaku AS dapat dijerat melanggar Pasal 112 Ayat (1) dan atau Pasal 114 Ayat (1) Undang-undang RI Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika,” Tutupnya (*)

LAMPUNGMEDIAONLINE.COM adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp / Hp: 0721370156 / 081379029052
E-mail : redaksi.lampungmedia@gmail.com

Copyright Ā© 2017 LampungMediaOnline.Com. All right reserved.

To Top