Geliat Waykanan

Juara 1 Bulutangkis Tunggal Putra Tingkat Provinsi di Ajang Kompetisi Seni Madrasah (AKSIOMA)

Way kanan, www.lampungmediaonline.com – M.Zairrohman raih juara 1 bulutangkis tunggal putra tingkat provinsi di ajang kompetisi seni madrasah (AKSIOMA) di GOR cempaka tanjung seneng Bandar Lampung baru-baru ini.
Berkat sentuhan sang pelatih Brigpol.M.Rafika anggota polsek negeri besar M.Zairrohman raih juara satu bulutangkis tunggal putra di tingkat provinsi Lampung dan M.Zairrohman berhak melaju ke tingkat nasional mewakili provinsi Lampung di ajang kompetisi seni madrasah (AKSIOMA) yang akan di laksanakan di D.I.YOGYAKARTA.
Dari babak penyisihan M.Zairrohman begitu digdaya menyingkirkan lawan -lawannya tampa ke hilangan satu set pun,semua kemenangan diraih dengan dua set langsung.
Keberhasilan ini sekaligus mengukuhkan bahwa MTS.SA Tegal mukti telah tiga kali mewakili Provinsi Lampung ke tingkat nasional di ajang yang sama yakni pada tahun 2011,2013,2015 torehan prestasi bulutangkis menjadi sesuatu yang membanggakan di tengah-tengah keterbatasan fasilitas yang di miliki oleh MTS.SA.Tegal mukti.
Di bawah binaan  H.Imam Kahfi.M.Pd.I beliau mengucapkan kepada kemenag Way kanan H.M.ISA .S.Ag.M.Pd.I atas motifasinya sehingga way kanan berjaya di ajang olahraga dan seni madrasah (AKSIOMA) sesuai dengan moto “MADRASAH LEBIH BAIK ,LEBIH BAIK MADRASAH” pengelola madrasah MTS.SA terus mendidik siswa-siswi berprestasi karna prestasi adalah kunci kesuksesan dan MTS.SA adalah kelompok,komunikasi,sabar,ikhlas dan tetap inovatif ,terimakasih ustad A.Rokhim sidik.SH.I,Brigpol.M.Rafika,Nurul Huda,M.Ridho Faturrahman yang telah berjuang,semoga kedepan nya MTS.SA lebih baik lagi..**hadi**

LAMPUNGMEDIAONLINE.COM adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp / Hp: 0721370156 / 081379029052
E-mail : redaksi.lampungmedia@gmail.com

Copyright © 2017 LampungMediaOnline.Com. All right reserved.

To Top