Lampung Timur.www.lampungmediaonline.com– Desa Girikarto Kecamatan Sekampung Kabupaten Lampung pada tahun 2017 Terus melakukan perubahan dalam peningkatan pembangunan Desa dan Peningkatan Sumber Daya Masyarakat (SDM) di desa tersebut.
Salah satunya melalui dana yang bersumber dari Dana Desa (DD) desa Girikarto melakukan pelatihan kerja menjahit kepada 15 orang warga binaan desa setempat.
Menurut Ketua Pelatih menjahit,Renawati mengatakan pelatihan menjahit ini dilakukan demi membentuk peningkatan SDM yang ada di desa tersebut terus mengalami peningakatan dalam keterampilan kreatif masyarakat.
“Kami memberi pelatihan trampil menjahit kepada 15 orang,dengam memberi pelatihan menjahit baji laki-laki”terangnya.
Sementara itu,menurut Kepala Desa Sugiyatmi Ama menjelaskan,
Selain itu,untuk peningkatan pembangunan yang dilakukan desa Girikato diantaranya Pembangunan Peningkatan jalan underla 398M dusun 2 dan 4,Gorong-gorong 4 unit dusun ,Tembok penahan tanah (TPT) 50 M dusun 4,Rainase 2113M dusun 1 dan 2 dengan Jumlah fisik Rp. 628.196.000.
Dan untuk Alokasi Dana Desa yang kegunaaanya untuk Pemberdayaan diantaranya Pelatihan kader sosial,Pelatihan kader tknik ,Pelatihan kader hukum ,Pelatihan kader PTBKO,Penyediaan makanan sehat untuk peningkatan gizi balita dan anak sekolah,Penyelenggaraan pelatihan kerja (menjahit),Insentif guru PAUD ,Peningkatan kader posyandu serta .
“Dan pengelolaan sistim ionformasi desa ,Pengelolaan koran desa,Penyusunan pembuatan papan propil desa,Penguatan model BUMDES,Pelatihan pengurus BUMDES,Pelatihan berbasis TTG (teknologi tepat guna),Pwlatihan pengelolaan limbah ternak menjadi biogas,Penyelenggaraan musyawarah perencanaan serta Penyusunan dokumen perencanaan”ujarnya. (HY)