Entertainment

Ayo Dukung IDA di Liga Dangdut Indonesia

www.lampungmediaonline.com – Setelah sukses dengan beberapa ajang pencarian bakat dalam dunia tarik suara dangdut, Indosiar kini menghadirkan ajang pencarian bakat yang lebih besar bertajuk Liga Dangdut Indonesia.
Sesuai dengan tagline-nya “Seni Menyatukan”, Liga Dangdut Indonesia bertujuan untuk mempersatukan Indonesia melalui musik dangdut. Maka dari itu, ajang ini akan mengadu talenta penyanyi dangdut terbaik dari 34 provinsi di Indonesia.

Kemudian setiap kontestan juga akan menjadi duta dari daerahnya masing-masing dengan kategori tertentu.
Perjuangan yang  begtu luar biasa, rela antrian dri ribuan peserta. Meski rela berdesak-desakan, panasan, bahkan kelaparan, tapi semua ikhlas dilakukan demi menjadi seorang bintang. Perwakilan Liga Dangdut Indonesia  nominasi wilyah sumatera selatan menghantarkan 5 peserta perwakilan atas nama Mario,Igo Alamsyah,  Mitamusari,  Rangga OktaReza dan  Tiyara Ramadhani.

Andi saputra yang tidak lolos audisi mengatakan “lolos sampai ketahapan paling akhir sdh mnjadi anugerah luar biasa bagi saya pribadi, tidak semua orang bisa sampai ketahap ini, meski tidak terpilih mnjadi 5 besar, setidaknya saya sdh sangat-sangat bersyukur,mngkin blm rezeki saya disini yang pasti saya tetap semangat, tetap terus belajar, belajar & belajar untuk lbih baik lagi kedepannya”terangnya.

Sedangkan Mitamusari dari kecamatan lawang wetan kabupaten musi banyuasin sangat bangga apalagi gadis cantik ini masih sekolah di SMA Muhammadiyah ulak Paceh, tidak tanggung bupati Musi Banyuasin Dodi Reza Alex  mendukung penuh “ Saya bupati banyuasin atas nama masyrakat musi banyuasin, mengajak pada seluruh masyrakat sumatera selatan dan khusunya masyrakat mus banyuasin , kita bersama-sama mendukung perwakilan sumatera selatan, satu satunya yang berasal dari kabupaten musi banyuasin adik kami Mitamusari diajang liga dangdung indonesia 2018 dengan cara mengirim SMS KETIK LIDA (spasi) MITA KIRIM KE97288 sebanyak banyaknya”.

Lanjutnya “ jangan lupa nontonlangsung Live  tanggal 28 januari 2018, pemerintah kabupaten musi banyuasin bersama seluruh masyarakat sumatera selatan mendukung liga dangdut indonesia”. (lis/zul)

LAMPUNGMEDIAONLINE.COM adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp / Hp: 0721370156 / 081379029052
E-mail : redaksi.lampungmedia@gmail.com

Copyright © 2017 LampungMediaOnline.Com. All right reserved.

To Top