Waykanan,lampungmediaonline.com-Wakil Bupati Way Kanan H.Ali Rahman menghadiri pengajian Akbar Harlah NU bersama MWC NU dan KBNU Banjit di halaman MA GUPI Kecamatan Setempat,Kamis (05/01/2023).
Hadir dalam acara Kementerian agama Way Kanan,Kapolres Way Kanan,bagian kesejahteraan rakyat Setdakab,Camat Banjit beserta jajaran.
Hadir juga kiyai Nurhuda,S.Pd.I , pengasuh ponpes Al-fatah Teluk Dalam Ilir Lampung Tengah KH.Muchayat,para Ustadz, Ustadzah dan Tokoh Agama Kecamatan Banjit.
Dalam sambutanya Wakil Bupati Way Kanan H.Ali Rahman menyampaikan Apresiasi setinggi-tingginya kepada NU secara umum yang selama ini telah membangun kemitraan bersama Pemerintah Kabupaten Way Kanan dimana pran NU sangat penting dalam proses pembangunan hususnya dalam pembangunan iman dan taqwa.
“Pran NU sangat diperlukan untuk menjaga generasi penerus dari pengaruh urbanisasi serta peran kaum Nahdliyyin sangat diperlukan oleh Pemerintah Darah Kabupaten Way Kanan untuk mengimbangi berbagai dampak pembangunan dalam hal Keimanan”.(lis/hdi)