Geliat Lampura

KPK Sambangi Rumdis Bupati Lampura, dan Segel Sejumlah Lokasi

Lampung Utara,www.Lampungmediaonline.com-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sambangi rumah dinas Bupati Lampung Utara, Segel ruang dinas bupati, ruang dinas perdagangan serta Dinas PUPR. minggu malam (6/10/2019).
.
Puluhan warga beserta awak media padati rumah Dinas Bupati Lampung Utara untuk memastikan kejadian tersebut.
.
Tampak hasil pantauan awak media dilokasi terlihat gerbang rumah dinas yang terkunci dan penuh dengan penjagaan Polisi Pamong Praja (Pol PP).
 .
Terlihat Kepala Kepolisian Pamong Praja Mondar Mandir dilokasi tersebut, ” saya tidak tau apa-apa,saya baru datang dari pengajian di Semuli,”pungkas Kepala Kasat PP tersebut.
.
Terlihat di lokasi terlihat iring-iringan 4 unit kendaraan yang keluar dari rumah dinas bupati serta ada satu unit mobil Pajero warna putih Nopol BE 1662 BD di segel KPK yang bertuliskan ‘Dalam Pengawasan KPK’.
.
Ditempat terpisah, KPK menyegel sejumlah lokasi diantaranya, Dinas Perdagangan,Dinas Pekerjaan Umum, ruangan dinas Bupati Pemda Lampung Utara.
.
Berita ini dilangsir saat ini belum ada sumber yang dapat  memberikan keterangan resmi.(Red)

LAMPUNGMEDIAONLINE.COM adalah portal berita online dengan ragam berita terkini, lugas, dan mencerdaskan.

KONTAK

Alamat Redaksi : Jl.Batin Putra No.09-Tanjung Agung-Katibung-Lampung Selatan
Telp / Hp: 0721370156 / 081379029052
E-mail : redaksi.lampungmedia@gmail.com

Copyright © 2017 LampungMediaOnline.Com. All right reserved.

To Top